Thursday, September 23, 2010

Update Quick Count Pemilukada Fakfak 2010

Update : 18.00 WIT, 24 September 2010

Hasil Sementara Quick Count Pemilukada Fakfak 2010


1. MODO = 27.05 %


2. YONMA = 8.65 %


3. HAJI = 21.85 %


4. ALALA = 4.91 %


5. SAHABAT = 36.27 %


SUARA TIDAK SAH = 1.27 %


HMS FAKFAK

14 comments:

mhanus` said...

Terus laporkan hasil..kita tunggu siapa yang menang,.sapa saja yang penting kitong pu orang sendiri

om gode said...

saya sarankan... hasil sementara quick count pemilukada Fakfak 2010 selalu ter-update.. terimakasih atas infonya...

adnannawawie said...

banyak orang yang mau ikut pilkada tetapi tidak ada orang ma u menerima kekalahan semuanya mau menang, dengan hasil kemenangan sahabat mari jo kita sama sama bangun kota fak fak kedepan yang sudah kalah dalam pertarungan mari kita sumbangkan pemikiran agar masyarakat fak fak bisa maju dari daerh lain,lupakan yang sudah berlalu marikita menyonsong kota fak dak yang sejahterah danmandiri dengan peningkatan sumber daya manusia dan kesehatan masyarakat, oke jo kito orang bassudara

jack said...

Syalom............!


Damai Sejahtra bagi kita semu Masyarakat Fak - Fak yang di

berkati Oleh Tuhan .Amin.

Kami semua merasa ikut prihatin dan merasa bangga atas semua kegiatan dan kejadian dan kegiatan yang terjadi di Fak-fak ,degan semat dan perjuangan untuk melaksanakan Pilkada yang telah terlaksanakan di Fak-fak.

yang kami inginkan


1. Semua Harus Bisa Menahan diri untuk bisa menerima kekalahan dan kemenangan.

2. Bagi pihak yang kalah harus bisa menerima dengan Iklas dan jangan menghasut masyarakat yang mempunyai pemahaman Polotik yang masih kurang unutk berdemo yang akan menimbulkan kesalah pahaman yang akan menimbulkan ketidaknyamanan .
3. Masyarakat harus mengerti Juga PILKADA itu sendiri bahwa ajang ini bukan untuk ajang adu kek0uatan atau untuk ajang adu Jotos mari kita kawal dengan kejujuran sehingga Pilkada berikut akan di perhatikan oleh pemerintah pusat .

4. Kalo kita Hanya terpaku dengan PILKADA saja kapan kita bangun Perekonomian yang baik dan kabupaten Fak-fak ke arah yang lebih baik dsan lebih maju sehingga menghantar masyarakat yang lebih makmus dan sejahtera.

5.Bagi yang menang jangan terlalu Sombong harus rendah Hati dan Jujur.

6.Karena kemenangan bagi yang menang juga akan memimpin yanga kalah.

7.bagi yang menang harus kritis untuk memilah2 sebuah keputusan.

ad said...

HM fakfak, kayanya update hasil yang di atas tu salah.............cos hasil pleno tanggal 1 october 2010 di Aula Polres fak2 yang unggul modo...........jadi kalaw update tu yang bgenar2............saja ok............

hmsfakfak said...

Sdr. Ad, terima kasih koreksinya, update data ini per tanggal 24 Sep 2010, sehari sesudah pencoblosan, dan ini data quick count kami, bukan data dari KPU.
Memang benar pada pleno KPU di Polres Fakfak yang unggul adalah pasangan MODO, tapi sampai saat ini kami belum mendapatkan presentasenya dan masalah-masalah apa yang menyebabkan hasil perolehan suara ada perbedaan yang cukup signifikan.
Kalau memang sdr.Ad mempunyai informarsi tentang hal ini mohon bisa di share di sini

Salam,

Ad said...

Hms fak2.........masalah-masalah yang menyebabkan hasil perolehan suara ada perbedaan yang cukup signifikan, menurt saya tidak ada sampai apa yang HMs fikirkan, mungkin quick count HMS kurang akurat sampai poin SAHABAT bisa menjadi 36.27 %. poin yang sudah di Plenokan pada tanggal 1 kemarin dari KPU itu yang paling akurat.....MODO sebagai pemenang, jadi mari kita sama2 menerima kenyataan ini dan mendukung kepala Daerah yang Baru untuk Fakfak kedepan. di dalam pertandingan pasti ada menang dan kalah tidak perlu untuk mencari keselahan-keselahan........THks

NN said...

Saya setuju dengan saudara Ad... justru media hms ini tidak netral....quick count sebagai sumber propokasi,,, itu trik politik kotor untuk memecahkan orang fakfak.....

Hasilnya saja tidak akurat..., lain kali dikaji lebih mendalam sebelum melakukan sesuatu hal...Ingat masyarakat kita masih dalam tahap pembelajaran,,, jangan dibodoh-bodohi dan diadu domba terus....

seharusnya media sebagai sarana pendukung dan pelajaran bagi masyarakat....

Semoga Tuhan Selalu Memberkati Semua Niat Baik Orang Yang Ingin Membangun Fakfak....Amin

Yoseph. WR said...

Sdr. NN, maaf saya tidak setuju dengan pendapat saudara, media HMS ini adalah satu-satunya media yang paling netral di Kabupaten Fakfak, saya tahu itu, karena saya adalah pendengar setia radio ini dari dulu

Jadi kepada radio HMS tolong klarifikasi, mengapa hasil Quick Count Radio berbeda dengan hasil di KPU ??

Terima kasih

Semoga Fakfak semakin maju


Salam....

naffre said...

bos perkembangan terbaru di fak-fak bage mana?

NN said...

Klo netral????? mengapa hasil dari KPU tidak di tampilkan,,, hanya Quick count yg ditampilkan...

Klo bagi orang yang tinggal di ff mungkin dia bisa dengar melalui radio tapi bagaimana dengan saudara2 kita yang ada diluar daerah yang membutuhkan informasi terkini via blog hms ini????

Anda bisa menjawab sendiri?????

hmsfakfak said...

Sdr.NN, terima kasih atas komentarnya, hasil dari KPU Fakfak bisa saudara lihat pada tulisan kami hari ini,

Sdr. Yoseph WR, terima kasih atas dukungannya,

mick said...

Salam buat Ka.Natalis Dari ade Michael di bandung

hmsfakfak said...

oke sdr. Michael... ada salam balik dari ka Nato....